kebijakan privasi
Kebijakan Privasi ini menjelaskan bagaimana dr-evoo.com ("Situs" atau "kami") mengumpulkan, menggunakan, dan mengungkapkan Informasi Pribadi Anda ketika Anda mengunjungi atau melakukan pembelian dari situs ini.
informasi
Informasi yang kami kumpulkan dari Anda akan sepenuhnya digunakan hanya untuk meningkatkan kualitas pelayanan, seperti berikut:
-
menyimpan sejarah transaksi
-
data administrasi
-
kepentingan proses transaksi
-
pembayaran serta pengiriman produk
Informasi apa saja yang kami kumpulkan?
-
nama lengkap
-
tanggal lahir
-
jenis kelamin
-
alamat email
-
alamat pengiriman lengkap
-
nomor telepon
-
nomor handphone
MENGUBAH INFORMASI
Informasi Anda dapat diubah atau diperbaharui sewaktu-waktu dengan cara login dan klik your account lalu edit.
KEAMANAN INFORMASI
Informasi Anda akan dibagi kepihak ketiga dalam hal ini pihak bank yang bersangkutan atau penyedia jasa pengiriman. Kami juga tidak akan memperjualbelikan informasi personal Anda kepada pihak lain.
Kami anjurkan Anda untuk memasukan informasi yang benar, segala kerugian yang mungkin dan akan timbul akibat kesalahan informasi yang Anda masukan bukanlah tanggung jawab kami.
newsletter
Dengan berlangganan newsletter Anda akan mendapat email yang berisikan informasi tentang produk terbaru serta penawaran menarik yang kami tawarkan.
Perubahan sewaktu-waktu dapat terjadi pada Kebijakan Privasi di website kami. Untuk mengetahui perubahan tersebut , kami menyarankan agar anda mengunjungi halaman ini secara berkala. Jika Anda memiliki pertanyaan atau saran berkaitan dengan kebijakan privasi, silakan hubungi kami.
Whatsapp +62 8111669009 (Customer Service) atau +62 111581009 (Customer Care).